Saturday , November 30 2024
Harga Garam Terbaru

Harga Garam Terbaru

Harga Garam Terbaru. Garam setiap hari kita gunakan baik untuk konsumsi juga bahan lainnya. Garam dapur yang marak menjadi perhatian bersama karena faktor ketersediaan dan kualitasnya. Harga garam terbaru seakan menjadi fokus khalayak ramai karena begitu pentingnya garam ini buat kehidupan sehari-hari. Garam yang ditengarai menjadi bahan utama dalam bumbu dapur juga menjelma menjadi bisnis yang menggiurkan.

Waktu sekarang garam seolah menjadi barang yang sangat berharga. Memang sebelum ada kenaikan garam beberapa waktu yang lalu seolah garam hanya dipandang komoditas sebelah mata. Per kilo sebelum kenaikan mencapai Rp 350,00 hingga Rp 500,00 saja. Sekarang naik berkali lipat. Satu sisi petani diuntungkan dengan harga yang naik sisi lain konsumen masih mencari kelangkaan garam yang dibutuhkan sehari-hari.

Seolah pepatah mengatakan apalah jadinya hidup tanpa garam seperti masakan tanpa bumbu yang satu ini. Rasanya hambar dan kurang nikmat. Garam masuk dalam perputaran bisnis yang memang menjadi perhitungan. Bisa dikatakan semua orang membutuhkan yang namanya garam. Jutaan keluarga atau milyaran orang di bumi ini senantiasa membutuhkan yang namanya garam. Harga garam terbaru kali ini menjadi informasi segar buat Anda.

Apa itu Garam

Garam adalah suatu zat berbentuk padat, kristal, dan berwarna putih yang merupakan hasil dari laut. Garam didapatkan dengan cara mengeringkan air laut sehingga didapatkan kristal-kristal mineral berasal dari air laut. Garam sendiri mempunyai rasa asin. Rasa asin didapatkan dari air laut yang asin.

Harga Garam Terbaru Saat Ini

Petani atau penambang garam biasanya memanfaatkan sinar matahari terik untuk mengeringkan air laut. Garam yang sudah dikemas dan dijual di pasaran umumnya berbentuk serbuk atau bongkahan dalam plastik. Garam juga terdiri dari bermacam-macam, namun yang familiar adalah garam masak dan garam halus atau garam meja.

Garam masak berbentuk kristal atau serbuk dengan warna kurang putih. Secara umum kandungan iodiumn tidak setinggi garam meja atau garam halus. Garam halus atau garam meja biasanya berbentuk lebih halus dan memiliki iodium yang tinggi namun rasanya kurang asin. Price list garam dengan aneka macam merek yang sering digunakan hadir di sini.

Fungsi dan Manfaat Garam

Dengan kandungan utama zat yodium garam dapat mencegah berbagai penyakit seperti gondok. Selain itu juga garam mengandung natrium, magnesium, seng, dan mineral-mineral lainnya. Garam sangat bagus untuk pencegahan penyakit gondok terutama untuk anak-anak di bawah umur.

Sisi dapur alias aneka masakan, garam memegang peranan terpenting dalam kunci cita rasa masakan. Hampir semua masakan menggunakan garam sebagai penguat rasa dan pemberi rasa asin serta gurih.

Garam juga berfungsi sebagai pencegah tumbuhnya bakteri di masakan sehingga garam sering digunakan sebagai sarana pembuatan bahan makanan kering misalnya ikan asin.

Garam juga berfungsi sebagai penghilang aroma amis dari ikan, ayam, dan sebagainya. dan masih banyak lagi fungsi lainnya yang namanya garam yang satu ini. Anda bisa memperdalamnya dengan googling di internet.

Harga Garam Terbaru

Berikut harga garam terbaru saat ini dari pantauan tim redaksi HargaBulanIni.com. yang di ambil dari berbagai sumber.

Jenis GaramUkuran (gr)Harga
Garam dapur Dua Lumba-lumba424045000
Garam dapur misal Refina5009000
Garam Daur Misal Raja/Kuda2504000

Garam dapur adalah sejenis mineral yang dapat membuat rasa asin. Biasanya garam dapur yang tersedia secara umum adalah Natrium klorida (NaCl) yang dihasilkan oleh air laut. Garam dalam bentuk alaminya adalah mineral kristal yang dikenal sebagai batu garam atau halite.

Garam sangat diperlukan tubuh, namun bila dikonsumsi secara berlebihan dapat menyebabkan berbagai penyakit, termasuk tekanan darah tinggi (hipertensi). Selain itu garam juga digunakan untuk mengawetkan makanan dan sebagai bumbu. Untuk mencegah penyakit gondok, garam dapur juga sering ditambahi yodium.

Simak Juga:

Demikian informasi update harga garam terbaru khususnya garam dapur yang menjadi perkembangan hatga terkini untuk Anda ibu-ibu rumah tangga, pedang maupun pembeli yang akan hunting di pasar/supermarket/mall. Harga di atas sewaktu-waktu beruba sesuai informasi update harga garam terbaru saat ini. Selamat berbelanja! Lihat Juga: Harga Jahe Terkini Saat Ini (Emprit, gajah, merah).