Harga Labu Siam Terbaru. Inilah update harga terbaru mengenai harga Labu Siam atau jipang di pasar lokal saat ini. Sebelumnya kami memberikan informasi mengenai harga daun bawang serta harga cabai keriting yang berlaku dipasar tradisional maupun supermarket yang ada di Indonesia. Karga sayuran memang tidak bisa dipatok, pasalnya setiap hari mengalami kenaikan dan penurunan yang tidak menentru, namun komoditi sayuran sangat menjanjikan bagi para petani sayuran. Terlebih bila mendekati hari raya seperti Idul Fitri, Tahun Baru, Natal serta hari besar lainnya pasti sayuran menjadi bahan baku yang paling dicari oleh para ibu rumah tangga. Tidak hanya dipasar tradisional atau penjual sayuran keliling saja namun swalayan Giant, Hypermart, Superindo maupun Lottemart.
Sekilas Tentang Labu Siam
Labu Siam banyak dibudidayakan didataran tinggi dengan suhu udara yang dingin. Namun buykan berarti labu siam tidak bisa tumbuh pada dataran rendah. Tanaman merambat ini bisa dengan subur tumbuh pada semua jenis tanah dengan suhu yang berbeda. Namun apabila labu siam ditanam pada dataran tinggi dengan suhu udara yang rendah buah dari labu siam akan menjadi besar dan tidak kunting.
Meskipun termasuk kedalam tanaman merambat namun tanaman labu siam sangat tahan terhadap perubahan iklim maupun ulat pemakan. Pucuk daun dari tanaman labu siam juga bisa dikonsumsi sebagai sayur.
Budidaya Labu Siam
Labu Siam sangat menyukai tanah dengan kondisi yang sarang dan tidak becek. Cara membudidayakan tanaman labu siam yaitu dengan menanam buah labu siam yang sudah tumbuh. Tanaman labu siam tidak membutuhkan perawatan khusus sehingga sangat cocok ditanam dirumah untuk menambah koleksi tanaman sayuran dirumah.
Harga Labu Siam
Untuk harga Labu Siam terbaru memang sangat berfariatif disetiap harinya Labu Siam mengalami kenaikan dan penurunan harga secara tiba-tiba. Harga Labu Siam sekarang yang kami ambil dari berbagai sumber yaitu Rp. 7.000/kg namun harga tersebut sewaktu-waktu bisa mengalami kelonjakan atau penurunan.
Demikianlah informasi Harga Labu Siam, semoga bisa memberikan tambahan pengetahuan untuk Anda yang ingin memulai cara menanam Labu Siam hidroponik, harga jual beli Labu Siam minggu ini. Baca juga Informasi lainya seputar harga pare dan Harga gambas .