Saturday , November 30 2024
Update Harga Singkong Bulan Ini

Harga Singkong Terbaru

Harga Singkong Terbaru Bulan Ini. Update terkini berapa harga singkong hari ini di seluruh wilayah Indonesia. Informasi daftar harga terbaru ketela pohon sekarang ini di pasaran online maupun offline apakah naik ataukah turun yang wajib Anda ketahui sebelum membeli ubi kayu . Harga komoditas ekspor imporsingkong hari ini. Harga gaplek yang merupakan singkong kering setelah dijemur, biasanya dibuat sebagai nasi tiwul atau kripik singkong. Ketela pohon, ubi kayu, atau singkong (Manihot utilissima) adalah perdu tahunan tropika dan subtropika dari suku Euphorbiaceae. Umbinya dikenal luas sebagai makanan pokok penghasil karbohidrat dan daunnya sebagai sayuran yang ramai dijual di pasar-pasar tradisional maupun pasar jual beli singkong online.

UPDATE HARGA SINGKON TERBARU MINGGU INI. Pohon singkong sendiri memiliki tingga bisa mencapai 7 meter dengan khas cabang agak jarang. Umbi yang tercipta dari akar tunggang dengan sejumlah akar cabang yang kemudian membesar menjadi umbi akar yang dapat dimakan. Sedangkan ukuran besar umbi itu sendiri rata-rata bergaris tengah 2–3 cm dan panjang 50–80 cm, tergantung dari klon atau kultivar. Bagian dalam umbinya berwarna putih atau kekuning-kuningan.

Selain itu, ada hal yang harus perhatikan, ubi singkong ini tidak tahan simpan meskipun ditempatkan di lemari pendingin. Gejala kerusakan ditandai dengan keluarnya warna biru gelap akibat terbentuknya asam sianida yang bersifat meracun bagi manusia.

Manfaat Singkong

Sebelum lanjut ke harga singkong, ada baiknya Anda ketahui terlebih dulu apa saja manfaat dan khasiat singkong untuk kesehatan. Adapun manfaat singkong antara lain adalah sebagai berikut:

  • Sumber serat sehat
  • Baik untuk pencernaan
  • Sumber Magnesium dan Tembaga
  • Kuatkan tulang
  • Sumber Vitamin C dan Folat
  • Tingkatkan kekebalan
  • Kuatkan otot
  • Dukung berat badan ideal
  • Turunkan tekanan darah
  • Bebas kolesterol
  • Sehatkan mata
  • Cegah diabetes
  • Tingkatkan energi
  • Sumber Vitamin B1

Umbi ketela pohon merupakan sumber energi yang kaya karbohidrat namun sangat miskin protein. Sumber protein yang bagus justru terdapat pada daun singkong karena mengandung asam amino metionina. Bagaimana sekarang jadi tahu bukan apa manfaat dan khasiat dari singkong kan? Bukan hanya umbinya saja, bahkan daunnya pun juga kaya akan protein yang bagus untuk dikonsumsi.

Harga Singkong

Mukin setelah mengetaui apa saja manfaat yang terkandung dalam biji ketela pohon atau singkong ini membuat Anda bertanya-tanya dijual dengan harga berapa singkong di pasaran seluruh wilayah Indonesia per kilogram (kg) hari ini. Berikut kami tim HBI hadirkan list harga terbaru singkong saat ini.

Daftar harga singkong per kg terbaru di pasaran.

No.KotaHargaSatuan
1BaliRp800Sekilo
2BandungRp800Perkilo
3JakartaRp800Kg
4JatengRp800Kg
5KaltimRp800Kg
6MakassarRp800Kg
7MedanRp800Kg
8BangkaRp7501 Kg
9BatamRp750Kilo
10BogorRp750Kg
11BondowosoRp750Kg
12CianjurRp750Kg
13CirebonRp750Kg
14Gunung KidulRp750Kg
15JatimRp750Kg
16Jawa BaratRp750Kg
17Jawa TengahRp750Kg
18Jawa TimurRp750Kg
19JemberRp750Kg
20KalimantanRp750Kg
21KediriRp750Kg
22MagelangRp750Kg
23MalangRp750Kg
24PatiRp750Kg
25RiauRp750Kg
26SemarangRp750Kg
27SoloRp750Kg
28SurabayaRp750Kg
29TasikmalayaRp750Kg
30WonosoboRp750Kg
31BanyumasRp6501 Kilo
32GarutRp650Kg
33JogjaRp650Kg
34LampungRp650Kg
35SukabumiRp650Kg

Demikianlah informasi harga terkini singkong bulan ini di pasaran. Perlu Anda ketahui update harga singkong terbaru tersebut mukin saja dapat mengalami perubahan tanpa ada pemberitahuan lebih lanjut dari tim HargaBulanIni.com. Simak juga update harga rempah pala terbaru dan juga harga cengkeh bulan ini per kilogram (kg) di seluruh wilyah Indonesia sekarang ini.