Saturday , November 30 2024
Harga Tepung Gaplek Terbaru

Harga Tepung Gaplek Terbaru

Harga Tepung Gaplek Terbaru. Berapa harga tepung gaplek terbaru kali ini? Dimana bisa menjumpainya? Apakah tepung gaplek juga mudah ditemui? Itulah beberapa pertanyaan seputar gaplek dan tepung gaplek yang tak jarang orang merasa ingin tahu seputarnya.

Untuk mengikuti perkembangan info harga tepung gaplek terbaru kita akan browsingkan sesuai pabrikan atau produsen yang mem-packingnya. Sebelumnya agar lebih kenal apa itu gaplek sebelum menjadi tepung ikuti penjelasan berikut ini.

Tepung yang satu ini memiliki citarasa yang khas sebagai bahan olahan makanan. Selain hanya bisa dijumpai didaerah tertentu gaplek juga menjadi ciri khas makanan daerah pegunungan gunung kidul. Tepatnya kawasan Kabupaten Gunung Kidul Yogyakarta hingga memanjang ke arah Pacitan. Awalnya gaplek belum menjadi tepung andalan yang mencarinya karena masih berupa potongan singkong yang dijemur agar kering Baru kemudian menjadi tepung setelah digiling.

Tepung Gaplek

Gaplek adalah bahan makanan yang diolah dari ubi ketela pohon atau singkong. Prosesnya sangat mudah; ubi singkong yang telah dipanen kemudian dikupas dan dikeringkan. Gaplek yang telah kering kemudian bisa ditumbuk sebagai tepung tapioka yang bisa dibuat bermacam-macam kue.

Tepung tapioka dari gaplek selanjutnya bisa dibuat menjadi nasi tiwul yang gurih. Nasi tiwul sangat populer di masyarakat yang hidup di Pegunungan Kidul yang memanjang dari Gunung Kidul di Yogyakarta sampai kawasan kabupaten Pacitan.

Harga Tepung Gaplek Terbaru

Berikut perkembangan terbaru harga tepung gaplek yang Anda cari. Di tabel ini juga kami tampilkan harga tepung tapioka (campuran) sebagai pembanding harga tepung gaplek terbaru.

Nama Produk dan Spesifikasinya (per kg/ per sak/ per 25 kg dll)Harga Tepung Gaplek Terbaru  
Tepung Singkong Ketela Gaplek 1 Kg Rp                                       10.000,00
Tepung Singkong Rp                                       10.000,00
Tepung Singkong Mocaf Rp                                       10.000,00
Mocaf / Tepung Singkong Rp                                       17.000,00
Tepung Singkong Mocaf Rp                                       18.000,00
Mocaf Tepung Singkong Rp                                       28.900,00
Harga Hemat Mocaf Tepung Singkong Rp                                       25.500,00
Termurah Mocaf Tepung Singkong Rp                                       25.500,00
Turun Harga Mocaf Tepung Singkong Rp                                       25.500,00
Tepung Tapioka Rp                                       17.000,00
Tepung Singkong/Kasafa Organik 250 Gram Rp                                       11.000,00
Tepung Tapioka Cap Gunung Agung Rp                                    110.000,00
Tepung Sagu Tapioka Cap Gunung Agung Per Karung Rp                                    281.500,00
Tepung Tapioka Rp                                       10.000,00
Ladang Lima Tepung Singkong Tepung Kue Rp                                       30.000,00
Tepung Tapioka Cap Gunung Agung Rp                                         6.400,00
Tepung Mpasi Atau Tepung Organik Atau Tepung Singkong Atau Ubi Kayu Atau Cassafa Rp                                       20.000,00
Tepung Aci – Singkong – Tapioka – Cassava 1kg Rp                                       11.000,00
Gluten Free Flour (Tepung Singkong Mocaf Free Gluten) 100% Rp                                       25.000,00
Tepung Kanji Tapioka Rose Brand 500 Gram Rp                                         7.000,00

Selain harga tepung gaplek terbaru bulan ini Anda juga bisa mengecek harga produk lainnya seperti harga tepung bumbu terkini, tepung ketan hitam, dan tepung kentang. Untuk jelasnya silakan cek juga beberapa list berikut ini.
Simak Juga:

Demikian sajian harga tepung gaplek terbaru yang akan membuat pertimbangan Anda sebelum mengolah masakan yang diingkan. Selamat menikmati!